Senin, 09 Januari 2017

Cara Membuat Cake Pisang Panggang

Bahan-bahan :
  1. 1 gelas belimbing terigu
  2. 3 buah pisang kepok/ambon
  3. 1 telur utuh
  4. 1/2 gelas minyak goreng
  5. 1 sdt baking powder
  6. 1/2 sdt baking soda
  7. secukupnya vanili dan mesis
  8. 7-8 sdm gula pasir
Langkah-Langkah :
  1. Panaskan oven terlebih dahulu dan siapkan loyang.
  2. Lumatkan pisang dengan garpu / diblender.
  3. Kocok telur dan gula pasir dengan garpu atau wisk.
  4. Campur terigu, baking soda, baking powder dan vanili. Masukkan pisang dan campuran telur. Terakhir maukkan minyak. Aduk rata.
  5. Panggang selama kurang lebih 45 menit atau tes tusuk.
  6. Siap dinikmati

 


Tidak ada komentar:

Posting Komentar